Sedangkan untuk KKS BRI Anda bisa download BRImo, KKS BSI dengan BSI Mobile Banking, atau KKS BNI dengan BNI banking.
Aplikasi-aplikasi tersebut bisa anda download melalui Play Store atau App Store. Silakan gunakan aplikasi ini dari sekarang juga supaya Anda tahu kalau dana telah masuk atau tidaknya.
2. Datang ke ATM Terdekat
Kemudian ada juga bisa datang ke ATM sesuai dengan jenis KKS yang diterima. Dengan datangnya ke kantor ATM ini anda bisa mengecek langsung sendiri, apakah dana telah masuk.
Nah itulah berbagai cara yang bisa anda gunakan untuk mengecek apakah saldo dana telah masuk atau tidaknya dari pemerintah.
Kalau dana telah masuk pastinya saldo di rekening anda sudah bertambah Rp400.000.
Disclaimer: Proses penyaluran dana bansos hanya diketahui oleh pemerintah.