Shopee dan TikTok Kasih Uang hingga Rp200.000 dari Program Affiliae, Begini Syarat dan Caranya

Jumat 03 Jan 2025, 21:52 WIB
Syarat dan cara daftar Shopee dan TikTok Affiliate Program. (Poskota/ Kamila Sayara)

Syarat dan cara daftar Shopee dan TikTok Affiliate Program. (Poskota/ Kamila Sayara)

POSKOTA.CO.ID - Simak dalam artikel ini informasi mengenai syarat dan cara daftar program affiliate marketing dari Shopee dan TikTok.

Belakangan ini, ada salah satu cara dapat uang dari internet yang banyak dicoba pengguna internet.

Cara ini sangat mudah dilakukan, namun memberikan keuntungan yang cukup besar bagi penggunanya.

Baca Juga: Mainkan 4 Aplikasi Penghasil Uang Terbaru 2025, Terbukti Hasilkan Saldo DANA Gratis hingga Rp220.000

Lantas, apakah itu caranya?

Untuk menghasilkan uang dari internet, pengguna bisa mencoba mengikuti program affiliate marketing yang saat ini sedang populer.

Ada dua program affiliate marketing yang cukup terkenal dan banyak pesertanya. Adapun, programnya yaitu Shopee Affiliate dan TikTok Affiliate.

Kedua program ini memberikan kesempatan kepada pengguna untuk mendapatkan uang dengan cara ini.

Affiliate Marketing adalah program untuk mempromosikan produk atau jasa milik sebuah brand untuk mendapatkan bayaran atau komisi. Pengguna bisa dapat komisi setiap kali ada produk yang terjual dari hasil promosi tersebut.

Nah, bagi kamu yang tertarik untuk mendapatkan uang dengan cara ini, simak ulasan selengkapnya di bawah ini.

Baca Juga: Rp350.000 Saldo DANA Gratis dari Aplikasi TikTok Bisa Anda Klaim Tanpa NIK KTP, Cek Caranya!

Shopee Affiliate

Syarat Daftar Shopee Affiliate

Berita Terkait
News Update