Cara Mengatur Ulang Password Spotify di Hp

Jumat 03 Jan 2025, 11:27 WIB
Cara mengatur ulang password akun Spotify. (Sumber: Pinterest)

Cara mengatur ulang password akun Spotify. (Sumber: Pinterest)

Setelah masuk, cari menu "Ubah Kata Sandi" atau "Change Password" di bagian pengaturan akun.

3. Masukkan Informasi yang Dibutuhkan

Masukkan kata sandi lama kamu. Kemudian masukkan kata sandi baru kamu di kolom berikutnya.

Pastikan kata sandi baru dengan minimal 8 karakter. Kata sandi harus mengandung kombinasi huruf besar, huruf kecil, angka, dan simbol untuk keamanan lebih baik.

Baca Juga: Begini Cara Sambungkan Spotify ke Google Maps dan Waze, Nyetir Makin Seru Sambil Dengerin Musik!

4.Simpan Perubahan

Kamu bisa klik tombol "Simpan" atau "Save" untuk menyelesaikan proses.

5. Konfirmasi perubahan

Jika berhasil, Spotify akan mengirimkan notikasi melalui email sebagai konrmasi bahwa password telah diubah.

Kamu bisa gunakan tur "Lupa Password" di halaman pemulihan akun untuk mereset password melalui email.

Setelah itu, jangan gunakan password yang sama dengan layanan lain untuk meningkatkan keamanan.

Baca Juga: 6 Cara Mengatasi Lirik Tak Muncul di Spotify, Ternyata Mudah

Proses ini hanya memerlukan waktu beberapa menit dan dapat dilakukan di perangkat apa saja, baik PC maupun smartphone.

Demikian ulasan terkait cara mengatur ulang password akun Spotify yang bisa kamu lakukan untuk mengantisipasi peretasan akun atau jika kamu lupa kata sandinya.

Berita Terkait

News Update