Siswa SMP
- Rp750.000 per tahun
- Rp375.000 untuk siswa baru dan kelas akhir
Siswa SMA atau sederajat
- Rp1.800.000 per tahun
- Rp 500.000-Rp 900.000 untuk siswa baru dan kelas akhir
Adapun cara mengecek bantuan pendidikan Program Indonesia Pintar (PIP) melalui handphone (HP).
Simak langkah-langkahnya berikut ini:
- Kunjungi laman resmi SIPINTAR di https://pip.kemdikbud.go.id/home_v1.
- Masukkan Nomor Induk Siswa Nasional (NISN) dan Nomor Induk Kependudukan (NIK) pada kolom "Cari Penerima PIP".
- Isi hasil perhitungan keamanan yang muncul.
- Klik tombol "Cari Penerima PIP".
- Data siswa yang memenuhi syarat sebagai penerima akan ditampilkan.
Demikian informasi mengenai Bansos PIP yang hingga saat ini akan disalurkan kepada siswa-siswi yang sudah terdaftar.
Cek secara berkala untuk mengetahui status terbaru terkait penerimaan dana bantuan bagi setiap siswanya.