Cek Pemilik NIK KTP Terdaftar Bansos PKH 2025, Ini 5 Kategori Masyarakat yang Bisa Menerima Bantuan dari Pemerintah

Rabu 01 Jan 2025, 22:20 WIB
Cek pemilik NIK KTP penerima bansos dengan cara mudah ini. (kemensos)

Cek pemilik NIK KTP penerima bansos dengan cara mudah ini. (kemensos)

POSKOTA.CO.ID - Program Keluarga Harapan (PKH) adalah salah satu bentuk bantuan sosial yang diberikan oleh pemerintah Indonesia kepada keluarga kurang mampu.

Bansos PKH bertujuan untuk meningkatkan kesejahteraan sosial, khususnya di bidang pendidikan, kesehatan, dan pengurangan kemiskinan.

Pada awal tahun 2025, masyarakat yang NIK KTP terdaftar sebagai penerima bantuan sosial PKH akan mulai menerima dana bansos mulai Januari 2024.

Penyaluran tahap awal untuk alokasi Januari hingga Maret ini akan disalurkan secara bertahap melalui Kartu Keluarga Sejahtera (KKS) atau PT Pos Indonesia.

Baca Juga: Cek Penerima Bantuan Sosial PKH dan BPNT Januari 2025 via Online, Begini Cara Selengkapnya!

Untuk memastikan kelayakan penerima bansos PKH, Anda bisa mengecek kategori NIK KTP penerima bansos PKH dengan cara berikut ini:

Cara Cek NIK KTP Penerima Bansos PKH 2025

Ada tiga cara yang bisa Anda lakukan untuk mengecek status penerima bantuan sosial PKH tahap 1 di tahun 2025 ini. Melansir dari dinsos.jogjaprov.go.id, berikut caranya:

1. Kunjungi Website Resmi Pemerintah

Pemerintah Indonesia menyediakan platform online untuk mempermudah melihat status penerima bansos PKH, yaitu melalui halaman cekbansos.kemensos.go.id.

Melalui situs ini, Anda bisa mengetahui apakah Anda termasuk dalam kategori penerima bansos PKH untuk tahap 1 tahun 2025 ini.

Baca Juga: NIK KTP dan KK Anda Sebagai KPM BPNT Tercatat Menerima Saldo Dana Rp400.000 dari Program Bantuan Sosial 2025, Kapan Jadwal Cairnya? Cek di Sini!

2. Cek di Aplikasi Cek Bansos Kemensos

Selain melalui website, Anda bisa cek melalui aplikasi Cek Bansos Kemensos yang bisa diunduh melalui Play Store atau App Store.

Berita Terkait
News Update