3. Jika menerima bantuan pangan dari program lain, maka penerima BPNT tidak akan dapat memperoleh bantuan ini.
Cara Mendaftar Bansos
Untuk mempermudah masyarakat, pemerintah menyediakan aplikasi dan platform online yang memungkinkan Anda untuk mendaftar dan memeriksa apakah Anda sudah terdaftar dalam DTKS.
- Unduh aplikasi Cek Bansos
- Masukkan data KTP dan KK untuk membuat akun
- Verifikasi identitas
- Pilih menu Daftar UsulUs
- Masukkan data keluarga
- Pilih jenis bansos yang ingin diajukan
Mendaftar untuk mendapatkan Bansos PKH BPNT di tahun 2025 membutuhkan pendaftaran, salah satunya bisa dilakukan secara online seperti di atas.
Pastikan juga untuk memeriksa persyaratan yang diperlukan agar proses pendaftaran dapat berjalan lancar.
Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.