Pemilik NIK KTP Ini Dihapus dari Daftar KPM Bansos PKH dan BPNT Tahun 2025, Cek Apakah Anda Termasuk?

Sabtu 28 Des 2024, 09:29 WIB
Ilustrasi penerima  Program Keluarga Harapan (PKH) dan Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT). (X/@Torrez_2006)

Ilustrasi penerima Program Keluarga Harapan (PKH) dan Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT). (X/@Torrez_2006)

Oleh karena itu, penting bagi setiap KPM untuk memeriksa keakuratan data kependudukan mereka, seperti NIK KTP dan KK (Kartu Keluarga), agar terhindar dari masalah ini. 

5. KPM yang Tidak Lolos Verifikasi Kelayakan 

Setiap bulannya, proses verifikasi kelayakan akan dilakukan oleh Kementerian Sosial (Kemensos) untuk memastikan bahwa penerima bantuan sosial benar-benar layak menerima bantuan. 

Jika KPM dinyatakan tidak lolos verifikasi, baik karena ketidakmampuan ekonomi atau kriteria lainnya, maka bantuan sosial tidak akan dicairkan. 

Verifikasi kelayakan ini dilakukan dengan tujuan untuk memastikan bahwa hanya keluarga yang benar-benar membutuhkan yang akan menerima bantuan sosial. 

Oleh karenanya, jika status kelayakan Anda tercatat tidak memenuhi syarat, maka bantuan sosial Anda akan dihentikan pada tahun 2025. 

Pastikan untuk selalu memperbarui informasi terkait bantuan sosial PKH maupun BPNT agar Anda dapat memanfaatkan program dengan sebaik-baiknya di tahun 2025.

Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.

Berita Terkait

News Update