Link DANA Kaget dibuat secara khusus di aplikasi, serta dibagikan oleh pengirim dalam sebuah forum atau platform tertentu.
Temukan link tersebut yang memiliki format resmi https://link.dana.id/. Kemudian, akses tautan hingga kamu melihat gambar amplop digital.
Klaim saldo di dalam amplop tersebut supaya cair ke akun DANA kamu. Namun, pastikan kamu melakukan klaim dengan cepat sebelum terlambat.
Pasalnya, link DANA Kaget hanya berlaku dalam waktu 24 jam dan memiliki kuota pemenang terbatas yaitu 200 orang secara maksimal
Apabila kamu berhasil klaim link harian tersebut, maka saldo DANA gratis akan cair ke dompet elektronik.
Itulah dua cara yang bisa kamu gunakan untuk klaim saldo DANA gratis hingga Rp145.000. Selamat mencoba!
Disclaimer: Artikel ini hanya menyajikan contoh metode yang bisa digunakan untuk klaim uang gratis secara online. Namun, Poskota tidak menjamin keberhasilan dari masing-masing pengguna.
Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.