Jika Anda merasa terganggu dengan adanya panggilan video call dari nomor yang tidak dikenal atau mencurigakan, segera blokir nomor tersebut.
Ini akan mencegah pelaku melakukan kontak lebih lanjut dan mengurangi risiko terjadinya penipuan.
Lindungi diri Anda dari ancaman penipuan dengan mengikuti cara di atas. Waspada terhadap nomor yang tidak dikenal dan selalu pastikan untuk menjaga semua privasi data Anda.
Dapatkan berita serta informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.