Terdapat 4 bank penyalur yang menerbitkan KKS dan akan menyalurkan bantuan kepada KPM yaitu BRI, BNI, BSI dan Mandiri.
Berikut ini merupakan rincian nominal bantuan yang akan diterima KPM untuk alokasi penyaluran dua bulan:
- Ibu hamil: Rp500.000 per tahap
- Anak usia dini: Rp500.000 per tahap
- Lanjut usia: Rp400.000 per tahap
- Penyandang disabilitas: Rp400.000 per tahap
- Siswa SD: Rp150.000 per tahap
- Siswa SMP: Rp250.000 per tahap
- Siwa SMA: Rp333.333 per tahap
- Korban pelanggaran HAM berat: Rp1.800.000
Demikian informasi penyaluran bantuan sosial PKH baik melalui PT Pos Indonesia atau melalui Kartu Keluarga Sejahtera.
Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.