Apabila Anda menggunakan kartu KKS sebagai alat penarikan uang, tunggu jadwal yang diberikan oleh pendamping sosial di daerah Anda. Mereka akan memberitahu kapan dan dimana pencairan dilakukan.
Bawa kartu KKS merah putih tersebut beserta data yang mungkin harus dibawa sesuai instruksi. Datang sesuai jadwal agar proses pencairan berjalan dengan lancar.
3. Melalui Kantor Pos
Selain kedua cara di atas, terdapat KPM yang mencairkan dana bantuan melalui PT. Pos Indonesia. Biasanya penerima manfaat yang berjarak 1 KM dari lokasi Kantor Pos bisa mengambil saldo dana di sana.
Itulah informasi mengenai pengecekan saldo dana bantuan sosial PKH. Anda bisa mencari informasi selengkapnya di situs resmi Kemensos RI dan media sosial Instagram @kemensosri. Semoga bermanfaat.
Cek berita dan informasi menarik lainnya di GoogleNews dan follow WhatsApp Channel POSKOTA untuk update artikel pilihan dan breaking news setiap hari.