Kenali Tanda Handphone Dihack Lewat Aplikasi

Kamis 19 Des 2024, 14:55 WIB
Kenali tanda hp dihack. (Pexels/Airam Dato-on)

Kenali tanda hp dihack. (Pexels/Airam Dato-on)

POSKOTA.CO.ID - Salah satu benda elektronik yang menjadi benda penting di saat ini adalah handphone atau smartphone yang banyak digunakan.

Sebagai pengguna, perlu memerhatikan beberapa hal salah satunya adalah bahaya penyadapan atau kemungkinan handphone dihack.

Salah satu cara pelaku untuk melakukan hack pada hp adalah melalui aplikasi yang diinstall bukan melalui sumber resmi. Maka dari itu, sangat disarankan untuk mengunduh aplikasi melalui sumber resmi.

Kenali tanda-tanda dari handphone yang dihack agar kamu dapat mengatasinya.

Tanda Handphone Dihack Lewat Aplikasi

Berikut ini tanda yang harus dikenali jika handphone dihack lewat aplikasi agar bisa mengatasinya:

1. Panas Tidak Wajar

Jika kamu install aplikasi atau klik tertentu handphone tiba-tiba panas yang tidak wajar ini mungkin salah satunya.

Hal ini terjadi karena aplikasi tersebut tengah mengirim data di hp kamu secepat-cepatnya sebelum aplikasi dihapus.

2. Ada Suara Aneh

Jika ada suara aneh yang terdengar saat kamu melakukan panggilan telepon melalui panggilan biasa bukan dari aplikasi Whatsapp.

Suara aneh yang terdengar bisa klik-klik, atau juga suara berdengung yang mirip dengan kotak musik.

Berita Terkait
News Update