Anak SMA akan mendapatkan Rp500.000 setiap tahapnya
Dikutip dari laman resmi Kemensos.go.id. KPM dari kategori lansia dan penyandang disabilitas yang menerima bantuan melalui bank himbara akan mendapatkan penyaluran tahap keempat dengan nominalnya sebesar Rp600.000.
Pencairan langsung ke rekening KKS melalui bank penyalur BRI, BNI, BSI, dan Mandiri.
Baca Juga: