Apabila terjadi lecet, bekas sesuatu yang menempel, dan sebagainya maka dapat disimpulkan bahwa pengguna sebelumnya cukup tidak memperhatikan penggunaan.
2. Cek Status Masa Garansi
Tips kedua adalah cek masa garansi, sebab sebagaimana diketahui apabila barang elektronik seperti HP bekas namun masih ada garansinya, tentu itu sangat membantu pembeli apabila terjadi suatu kerusakan.
3. Cek Fungsi Hardware
Kemudian tips yang ketiga yaitu cek fungsi hardware seperti layar, konektivitas Bluetooth, Wi-Fi, sinyal SIM, kamera, LED flash, mikrofon, speaker, hingga baterai.
Semua hardware tersebut tentu berfungsi untuk kenyamanan dan kelancaran penggunaan HP, maka pastikan bahwa semuanya baik-baik saja.
Demikian informasi yang dapat Anda simak terkait tips membeli hp bekas, semoga bermanfaat.
Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.