Deddy Corbuzier Sindir Para Donatur Sunhaji Usai Muncul Fenomena Para Pedagang Es Teh Minta Diborong

Senin 16 Des 2024, 17:38 WIB
Deddy Corbuzier sindir para donatur Sunhaji, pedagang es teh yang dihina Gus Miftah..(Tangkap Layar YouTube/Intens Investigasi)

Deddy Corbuzier sindir para donatur Sunhaji, pedagang es teh yang dihina Gus Miftah..(Tangkap Layar YouTube/Intens Investigasi)

Diketahui, Deddy Corbuzier memiliki hubungan atau bersahabat dekat dengan Gus Miftah karena sang ulama menjadi guru spiritualnya seusai memutuskan untuk memeluk agama Islam.

Sebelumnya, ayah dua anak itu mengaku telah menghubungi sahabatnya itu terkait kisruh menghina Sunhaji yang ramai diperbincangkan.

Hingga akhirnya buntut dari kisruh itu, Gus Miftah resmi memutuskan untuk mengundurkan diri sebagai Utusan Khusus Presiden.

Cek berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan follow WhatsApp Channel POSKOTA untuk update artikel pilihan dan breaking news u hari.

Berita Terkait
News Update