Jika anda baru saja mengirim banyak email dalam waktu singkat atau melampaui batas yang ditentukan Gmail, akun anda mungkin sementara diblokir atau dibatasi.
Periksa apakah ada pemberitahuan dari Gmail mengenai masalah ini dan tunggu beberapa jam hingga pembatasan dicabut.
Masalah tidak bisa mengirim pesan di Gmail bisa disebabkan oleh berbagai faktor, mulai dari masalah koneksi internet, pengaturan yang salah, hingga masalah pada server Gmail itu sendiri.
Pastikan selalu menjaga pengaturan akun dan perangkat anda agar email dapat terkirim dengan lancar tanpa hambatan.
Selain itu, anda bisa temukan berita dan informasi menarik lainnya di Google News . Lalu, ikuti channel WhatsApp Poskota agar tidak ketinggalan updatean berita di setiap harinya.
Diantaranya adalah mengenai berita kriminal, nasional, tekno, lifestyle, dan hiburan. Banyak informasi terbaru, terupdate, terhangat, dan terpercaya di channel Poskota.