Dengan penuh kegirangan dan senyuman yang lebar, Vadel sangat yakin bahwa LM memang masih cinta dengannya. Meskipun, mereka sudah lama tidak bertemu.
"Akhirnya dia berani bilang i love you. Gue percaya dan yakin, pesan itu gue anggap buat kalian semua biar opini publik berubah," katanya.
Ia pun tak lupa membalas pesan cinta sang kekasih dan berharap akan bertemu kembali seperti sebelumnya.
"Sekarang gue balas buat LM i love you too. Semoga kita ketemu lagi," katanya.
Cek berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan follow WhatsApp Channel POSKOTA untuk update artikel pilihan dan breaking news setiap hari.