Selain dengan cara mendaftar online untuk mendapatkan kartu KKS, pendamping sosial di wilayah Anda juga akan menawarkan jasa mereka untuk melakukan pembuatan rekening secara kolektif.
Bagi Anda yang sudah memiliki rekening bank Himbara (Bank Mandiri, BRI, BNI dan BTN) akan lebih mudah mendapatkan Kartu KKS. Nantinya, bank penyalur dana tersebut akan mendapat dan langsung membuat serta membagikan kartu KKS sesuai dengan nama pemilik rekening KPM.
Itulah informasi mengenai pencairan saldo dana bansos dan juga cara buat KKS. Simak terus update beritanya di website dan media sosial @kemensosri dan portal berita Poskota setiap hari. Semoga bermanfaat.
Cek berita dan informasi menarik lainnya di GoogleNews dan follow WhatsApp Channel POSKOTA untuk update artikel pilihan dan breaking news setiap hari.