Langkah Mudah Memantau Penerima Dana BPNT 2024 via Aplikasi Cek Bansos Kemensos

Rabu 11 Des 2024, 21:33 WIB
Status nama penerima BPNT, bisa dicek melalui aplikasi Cek Bansos. (kemensos/edited Dadan)

Status nama penerima BPNT, bisa dicek melalui aplikasi Cek Bansos. (kemensos/edited Dadan)

5. Setelah itu, Anda dapat langsung menggabungkan status pencairan dana bansos melalui aplikasi tersebut.

Selalu periksa status Anda secara berkala agar tetap mendapatkan informasi terkini mengenai penyaluran bantuan.

Dana bantuan sosial (bansos) disalurkan pemerintah kepada masyarakat melalui kartu KKS Merah Putih.

Kartu tersebut terhubung dengan rekening dari bank mitra seperti Mandiri, BNI, BRI, dan BSI yang dimiliki oleh Keluarga Penerima Manfaat (KPM).

Untuk berita menarik lainnya, Anda juga dapat mengikuti Google News dan WhatsApp Channel POSKOTA untuk update artikel pilihan dan berita terkini setiap hari.

Berita Terkait
News Update