POSKOTA.CO.ID - Sekarang semakin banyak orang mencari tahu cara untuk mendapatkan penghasilan tambahan dari internet.
Nah ada cara yang ampuh bisa dicoba untuk bisa klaim saldo DANA gratis, yakni memanfaatkan fitur-fitur dari aplikasi penghasil uang.
Mengisi waktu luang sambil dibayar dengan cara mudah, misalnya seperti bermain game, mengerjakan misi harian, mengisi survei, atau menonton video singkat.
Nah cara-cara ini bisa mendatangkan rupiah, pasalnya ketika misi berhasil diselesaikan pengguna bisa mendapatkan poin penukaran saldo DANA.
Pastikan aplikasi yang akan kamu gunakan ini adalah aplikasi resmi dan sudah terbukti akan membayar penggunanya.
Oleh karena itu, daripada salah pilih bisa cek di bawah ini ada 10 aplikasi penghasil uang yang terbukti membayar dengan saldo DANA gratis.
1. Toloka
Aplikasi Toloka ini dikelola oleh perusahaan global yang menyediakan misi harian yang bisa diselesaikan seperti isi survei, memberi penilaian gambar, atau mengkategorikan teks. Tugas-tugas sedergana ini bisa kamu selesaikan untuk mendapatkan poin penukaran saldo DANA.
2. Finovel
Aplikasi baca novel online yang bisa memberikan hiburan secara gratis sekaligus dibayar dengan menuntaskan misi membaca atau memberi ulasan. Poin aplikasi Finovel bisa dikonversi menjadi saldo DANA dan keuntungan semakin besar semakin sering kamu menggunakan aplikasinya.
3. Cashzine