Meski begitu, Dody mengaku tak mempermasalahkan terkait gugatan Pilkada Jakarta.
Dody mengaku siap apabila hasil penetapan perolehan suara hari ini bersengketa di Mahkamah Konstitusi (MK).
Ia menyebut jajarannya telah menyiapkan data untuk menjalani proses persidangan terkait perselisihan hasil Pilkada Jakarta.
"Kita sudah siapkan data dan dokumen dokumen yang diperlukan kalau bersengketa di MK semuanya sudah kami siapkan," ujar Dody.
Dapatkan update berita terbaru dan breaking news setiap hari dari Poskota. Ikuti saluran WhatsApp Poskota serta Google News Poskota.