- Pilih kontak yang ingin kamu cek statusnya, misalnya, saya pilih kontak Ratih Saraswati.
- Setelah memilih kontak, klik Next. Untuk nama grup, kalian bisa isi sembarangan, misalnya dengan nama "P".
- Setelah itu, klik centang untuk membuat grup. Grup baru akan langsung terbentuk.
- Setelah grup terbentuk, coba kirimkan pesan singkat, seperti "P". Begitu pesan terkirim, kamu akan melihat bahwa centang biru akan muncul dua, yang menandakan bahwa pesan tersebut sudah dibaca oleh anggota grup, yaitu Ratih Saraswati.
- Jika seseorang membuka grup baru ini, maka status online mereka akan terlihat. Dengan cara ini, kita bisa mengetahui bahwa status online mereka memang aktif, meskipun sebelumnya disembunyikan.
Dengan cara sederhana tersebut, kita dapat mengetahui apakah seseorang sedang online atau tidak, meskipun mereka telah menyembunyikan status online atau centang birunya.
Ini adalah trik yang sangat berguna untuk memeriksa pesan yang sudah dibaca, meski tidak ada pemberitahuan centang biru yang muncul.
Sekian tutorial singkat ini. Semoga bermanfaat.
Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.