Daftar 12 Aplikasi Nonton Film Gratis Legal Paling Lengkap 2024, Gampang Diakses

Minggu 08 Des 2024, 10:58 WIB
Rekomendasi aplikasi streaming film legal yang bisa ditonton gratis. (Foto/Pixabay)

Rekomendasi aplikasi streaming film legal yang bisa ditonton gratis. (Foto/Pixabay)

POSKOTA.CO.ID - Simak dalam artikel ini rekomendasi aplikasi nonton film gratis legal yang paling lengkap di 2024.

Menonton film menjadi salah satu kegiatan yang paling mengasyikkan untuk menghabiskan waktu luang, terutama waktu bersama keluarga.

Dengan menonton film bersama, hubungan antar anggota keluarga menjadi lebih dekat dan bisa menciptakan momen yang menyenangkan.

Ada banyak aplikasi nonton film gratis yang bisa dicoba oleh masyarakat. Hal ini semakin memudahkan masyarakat untuk menyaksikan film yang diinginkan.

Apalagi, ada terdapat banyak pilihan genre film yang bisa dipilih, mulai dari romantis, action, horor, drama, thriller, dan lainnya.

Sejumlah aplikasi streaming film menawarkan berbagai fitur dan kelebihannya masing-masing. Pengguna bisa memilih aplikasi yang diinginkan dan menawarkan lebih banyak fitur.

Untuk nonton film gratis dari rumah, pengguna bisa melakukannya dengan dua cara. Pertama, streaming atau nonton online dan kedua, nonton secara offline.

Berikut ini uraian lengkap mengenai aplikasi streaming film gratis beserta cara nontonnya.

Cara Nonton Film Gratis di Platform Streaming

Bagi kamu yang baru pertama kali hendak menyaksikan film secara gratis di aplikasi streaming, tak perlu risau. Sebab, cara menggunakannya sangat lah mudah.

Yuk, simak panduan lengkap cara nonton film gratis di aplikasi streaming berikut ini.

  1. Unduh salah satu aplikasi sreaming yang direkomendasikan
  2. Beberapa aplikasi bisa diakses melalui website resminya sehingga kamu tidak perlu meng-install
  3. Setelah terpasang, buat akun baru untuk login
  4. Jika sudah berhasil login, pilih salah film yang hendak ditonton atau cari
  5. Tidak semua film dapat ditonton secara gratis. Pilihlah film yang tidak memiliki tanda premium atau ikon mahkota
  6. Untuk mengakses semua film, kamu bisa berlangganan dengan aplikasi yang digunakan

Rekomendasi Situs Nonton Film Online Legal

Perlu diperhatikan oleh masyarakat bahwa beberapa aplikasi yang direkomendasikan di bawah ini, tidak semua filmnya bisa diakses gratis.

Ada beberapa film yang tidak dapat diakses jika kamu tidak berlangganan, namun masih ada juga film-film yang bisa ditonton gratis.

Biasanya, jika tidak mau berlangganan, pengguna harus menunggu selama beberapa waktu sampai film tersebut tersedia secara gratis.

Masyarakt dapat memilih platform yang disukai sesuai dengan preferensinya. Berikut beberapa rekomendasinya untuk Anda.

  1. Vidio
  2. Disney+
  3. Prime Video
  4. Netflix
  5. Vision+
  6. VIU
  7. WeTV
  8. iFlix
  9. iQIYI
  10. Viki
  11. Maxstream
  12. Catchplay+
  13. Bioskop Online 

Demikian informasi mengenai rekomendasi situs nonton film legal yang beberapa di antaranya dapat diakses secara gratis oleh masyarakat.

Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.

Berita Terkait

News Update