Update Penyaluran Bansos PKH BPNT Desember 2024, Surat Undangan Pencairan Dana Bansos PT Pos Indonesia Diprioritaskan Untuk Wilayah 3T

Jumat 06 Des 2024, 17:12 WIB
Update pencairan dana bansos PKH BPNT. (Pinterest)

Update pencairan dana bansos PKH BPNT. (Pinterest)

Berikut ini langkah-langkah yang bisa Anda ikuti untuk melakukan cek bansos:

  1. Buka browser dan ketikkan cekbansos.kemensos.go.id
  2. Setelah masuk di halaman cek bansos, masukkan alamat lengkap
  3. Masukkan juga nama lengkap penerima bansos
  4. Klik kode capcha untuk verifikasi data
  5. Klik 'Cari Data' untuk melihat status penerima bansos

Nah, itulah update pencairan dana bansos untuk program PKH dan BPNT yang disalurkan pada Desember 2024, serta prioritas penyaluran untuk penerima di daerah 3T.

Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.

Berita Terkait
News Update