Kendati demikian, pengguna memiliki kontrol untuk memutuskan untuk bergabung atau tidak dalam sebuah ruang obrolan grup.
Selain itu, pengguna juga dapat melihat siapa saja yang bergabung dalam grup ketika menerima tautan undangan. Meskipun hanya beberapa yang bisa dilihat, tetapi bisa memberikan gambaran mengenai grup tersebut.
Dengan begitu, pengguna akhirnya dapat melindungi privasinya dari undangan grup tidak jelas dan menghindari terlibat dalam sebuah grup yang berisiko.
Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.