Keunggulan lain dari Showcaller adalah kemampuannya untuk mengidentifikasi nomor yang tidak terdaftar di buku telepon Anda, yang sangat berguna saat Anda menerima panggilan dari nomor yang tidak dikenal.
Dengan banyaknya aplikasi pelacak nomor HP yang tersedia selain GetContact, Anda tidak perlu khawatir lagi menerima panggilan dari nomor asing atau misterius.
Dapatkan berita serta informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.