Buntut Dihina Gus Miftah, Penjual Es Teh Akan Diberangkatkan Umrah di Bulan Ramadhan 

Rabu 04 Des 2024, 17:13 WIB
Buntut Dihina Gus Miftah, Penjual Es Teh Akan Diberangkatkan Umrah di Bulan Ramadhan (Instagram/@sandaljepitanbareng)

Buntut Dihina Gus Miftah, Penjual Es Teh Akan Diberangkatkan Umrah di Bulan Ramadhan (Instagram/@sandaljepitanbareng)

“Alhamdulillah, kami sudah mendapatkan kontak anaknya dan tetangganya. Mohon doa terbaik agar niat baik ini mendapat ridho dari Allah,” ujarnya.

Langkah Ustaz Fakhrurrazi itu kini mendapat banyak apresiasi dari masyarakat. Tak sedikit dari mereka juga memuji upaya Ustaz Fakhrurrazi untuk memberikan hadiah umrah kepada Sunhaji. 

Dapatkan update berita terbaru dan breaking news setiap hari dari Poskota. Ikuti saluran WhatsApp Poskota serta Google News Poskota

Berita Terkait
News Update