Simak Persyaratan Ajukan KUR BRI Serta Tabel Angsuran Desember 2024

Selasa 03 Des 2024, 19:42 WIB
Simak Persyaratan Ajukan KUR BRI Serta Tabel Angsuran Desember 2024.(Pixabay/Pexels)

Simak Persyaratan Ajukan KUR BRI Serta Tabel Angsuran Desember 2024.(Pixabay/Pexels)

KUR Mikro Bank BRI

  1. Maksimum pinjaman sebesar Rp50 juta per debitur
  2. Jenis Pinjaman :
  • Kredit Modal Kerja (KMK) dengan maksimum masa pinjaman 3 (tiga) tahun
  • Kredit Investasi (KI) dengan maksimum masa pinjaman 5 (lima) tahun
  • Suku bunga 6% efektif per tahun
  • bebas biaya administrasi dan provisi

KUR Kecil Bank BRI

  1. Pinjaman Rp 50 – Rp 500 juta
  2. Jenis Pinjaman
  • Kredit Modal Kerja (KMK) dengan maksimum masa pinjaman 4 (empat) tahun
  • Kredit Investasi (KI) dengan maksimum masa pinjaman 5 (lima) tahun
  • Suku bunga 6% efektif per tahun
  • Agunan sesuai dengan peraturan bank

KUR TKI Bank BRI

  1. Maksimum Pinjaman Rp25 juta atau berdasarkan ketentuan yang ditetapkan pemerintah
  2. Suku bunga 6% efektif per tahun
  3. Bebas biaya administrasi dan provisi
  4. Maksimum masa pinjaman 3 (tiga) tahun atau berdasarkan pada kontrak kerja
  5. Penempatan: Singapura, Hong Kong, Taiwan, Brunei, Jepang, Korea Selatan, dan Malaysia 

Demikian informasi mengenai tabel KUR BRI Desember 2024, serta persyaratan pengajuannya berdasarkan jenis pinjamannya. 

Dapatkan update berita terbaru dan breaking news setiap hari dari Poskota. Ikuti saluran WhatsApp Poskota serta Google News Poskota

Berita Terkait
News Update