Ternyata 3 Jenis iPhone Ini Tak Akan Lagi Bisa Pakai WhatsApp Mulai 2025, Salah Satunya Milik Anda?

Senin 02 Des 2024, 20:42 WIB
Cek ponsel Anda, lakukan beberapa hal jika termasuk 3 jenis iPhone yang tak lagi bisa akses Whatsapp. (Poskota/Nur Rumsari)

Cek ponsel Anda, lakukan beberapa hal jika termasuk 3 jenis iPhone yang tak lagi bisa akses Whatsapp. (Poskota/Nur Rumsari)

Sehingga kemungkinan jumlah pengguna yang masih memakai WhatsApp dalam perangkat tersebut sudah sangat sedikit.

Untuk pengguna yang menggunakan model iPhone lebih baru dari tiga perangkat di atas namun masih menjalankan iOS di bawah versi 15.1, disarankan untuk memperbarui sistem operasi. 

Caranya sebenarnya cukup mudah. Cukup masuk ke Settings di iPhone, kemudian pilih General, dan klik Software Update.

Satu hal yang penting, bahwa perubahan ini hanya berlaku untuk pengguna WhatsApp di iPhone dengan termasuk ke dalam tiga jenis di atas.

Dan pengguna Android tetap dapat memakai WhatsApp seperti biasa setelah tanggal 5 Mei 2025, kecuali WhatsApp juga memperbarui versi Android yang didukung dalam beberapa bulan ke depan.

Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari. 

Berita Terkait

News Update