Agus Salim 'Disemprot' Irjen Pol Purn Ricky Sitohang Soal Kisruh Uang Donasi: Apa Hak Kamu?

Senin 02 Des 2024, 19:49 WIB
Irjen Pol Ricky Sitohan mengaku jengkel dengan kasus Agus Salim hingga beri nasihat. (X-@Heraloebss/Youtube-PopulerSeleb)

Irjen Pol Ricky Sitohan mengaku jengkel dengan kasus Agus Salim hingga beri nasihat. (X-@Heraloebss/Youtube-PopulerSeleb)

Sikap Agus tersebut juga bahkan membuat sebagain donatur merasa terganggu, hingga ada yang menyerukan untuk mengambil kembali uang donasi tersebut.

Sebab, diketahui bahwa uang tersebut ternyata bukan hanya digunakan pengobatan mata, tapi malah digunakan untuk kepentingan lain.

Akhirnya, Ricky menyebut akar permasalahan semuanya ada di Agus. Dia mengatakan bahwa Agus tidak berhak merengek meminta uang donasi sebagai miliknya. "Apa hak kamu untuk teriak-teriak,” katanya.

Dia kemudian memberikan nasihat kepada Agus agar masalahnya cepat selesai. Udahlah Gus, kau tuh merendahlah. Udah ditolong," tandasnya.

Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari. 

Berita Terkait

News Update