4. Harga dan Lisensi
- Foap akan memberikan harga dasar untuk foto kamu.
- Kamu bisa menyesuaikan harga untuk foto yang kamu ingin.
- Pilih jenis lisensi yang sesuai, apakah itu untuk lisensi standar maupun lisensi eksklusif.
5. Promosikan Fotomu
- Bagikan foto kamu di media sosial, guna meningkatkan visibilitas.
- Jangan lup juga, untuk menggunakan tagar yang relevan dengan Foap dan komunitas fotografi.
6. Dapatkan Pemberitahuan
- Jika ada pembeli yang tertarik dengan foto yang kamu jual, kamu akan menerima notifikasi dari aplikasi tersebut.
- Untuk proses penjualan sendiri, biasanya cepat dan mudah.
Dengan mengikuti tips-tips tersebut, kamu bisa memaksimalkan potensi penjualan fotomu di aplikasi Foap serta mendapatkan penghasilan tambahan.
Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.