HP Hilang Jangan Panik! Temukan Tanpa Aplikasi Tambahan

Sabtu 30 Nov 2024, 22:17 WIB
Temukan dan amankan perangkat Anda tanpa perlu aplikasi tambahan dengan langkah-langkah mudah melalui Google. (Pinterest)

Temukan dan amankan perangkat Anda tanpa perlu aplikasi tambahan dengan langkah-langkah mudah melalui Google. (Pinterest)

Setelah berhasil login, Anda akan melihat daftar perangkat yang terhubung dengan akun Google Anda. 

Pilih perangkat yang hilang dari daftar tersebut. Misalnya, jika Anda kehilangan ponsel Xiaomi Redmi, pilih perangkat tersebut untuk melanjutkan proses pelacakan.

5. Melihat Lokasi Ponsel

Setelah memilih perangkat, lokasi ponsel Anda yang hilang akan muncul di peta. 

Anda dapat menggunakan ikon Google Maps untuk mempermudah pencarian dan menemukan rute menuju lokasi ponsel Anda.

6. Putar Suara Ponsel

Jika ponsel Anda berada di sekitar lokasi yang tidak terlalu jauh, Anda bisa memanfaatkan fitur Putar Suara. 

Fitur ini akan membuat ponsel Anda berbunyi meskipun dalam keadaan senyap atau getar. Fitur ini sangat berguna saat ponsel hilang di sekitar rumah atau tempat umum yang ramai.

7. Mengamankan Ponsel Anda

Jika Anda khawatir ponsel yang hilang dapat diakses oleh orang lain, Anda bisa menggunakan fitur Amankan Perangkat. 

Dengan fitur ini, Anda dapat mengirim pesan yang berisi informasi kontak seperti nomor telepon Anda, agar orang yang menemukannya dapat menghubungi Anda. 

Setelah pesan dikirim, ponsel akan terkunci otomatis dan menampilkan pesan tersebut, sehingga orang yang menemukannya tidak dapat mengakses data pribadi Anda.

8. Reset Ponsel Secara Jarak Jauh

Jika Anda merasa ponsel Anda tidak bisa ditemukan atau khawatir ada data pribadi yang sangat penting, Anda dapat mereset ponsel secara jarak jauh. 

Fitur Reset Ulang Perangkat ini akan menghapus semua data di ponsel dan mengembalikannya ke pengaturan pabrik.

Namun, pastikan Anda sudah mencadangkan data penting Anda sebelum melakukan reset.

Syarat Agar Fitur Berhasil

Berita Terkait

2 Langkah Ampuh Hapus Virus di Hp Android

Sabtu 30 Nov 2024, 23:09 WIB
undefined

News Update