Cara Mudah Edit Video ala Pro dengan Smartphone! Begini Caranya

Sabtu 30 Nov 2024, 20:34 WIB
Dengan aplikasi, bisa menghasilkan video yang keren layaknya seorang pro. (pixabay/FunkyFocus)

Dengan aplikasi, bisa menghasilkan video yang keren layaknya seorang pro. (pixabay/FunkyFocus)

Hindari goyangan saat merekam vider agar, bisa mendapatkan hasil yang stabil. Jika diperlukan, gunakan tripod atau gimbal untuk mendukung kualitas rekaman.

3. Gunakan Fitur Pemangkasan dan Transisi

Setelah kamu memilih klip yang diinginkan, langkah selanjutnya adalah memangkas bagian yang tidak diperlukan.

Pemangkasan ini bertujuan untuk menghilangkan bagian-bagian yang kurang penting untuk menjaga durasi video tetap menarik.

Tambahkan transisi halus antar klip, agar mampy memberikan efek visual yang profesional.

4. Tambahkan Musik dan Efek Suara

Beberapa aplikasi sudah menyediakan perpustakaan musik bebas royalti, yang bisa kamu manfaatkan.

Tidak hanya itu, kamu juga dapat menambahkan efek suara untuk menekankan momen tertentu dalam video.

5. Koreksi Warna dan Pencahayaan

Agar hasilnya tampak dramatis, ttur kecerahan, kontras, dan saturasi untuk meningkatkan estetika visual.

Beberapa aplikasi bahkan, menawarkan filter otomatis yang bisa langsung mengubah tampilan video menjadi lebih menarik.

6. Ekspor dengan Resolusi Tinggi

News Update