Begini Tanda Pengajuan PKH dan BPNT Berhasil Diverifikasi, Periksa di Aplikasi Cek Bansos

Sabtu 30 Nov 2024, 18:42 WIB
Daftar online melalui aplikasi Cek Bansos memudahkan calon KPM. (kemensos.go.id)

Daftar online melalui aplikasi Cek Bansos memudahkan calon KPM. (kemensos.go.id)

Jika memenuhi syarat, status akan berubah menjadi "diterima" dan penyaluran bansos dapat segera dilakukan melalui mitra resmi seperti Bank Himbara atau PT Pos Indonesia.

Dengan mengikuti panduan pendaftaran dan memastikan data sesuai, peluang Anda untuk lolos verifikasi akan semakin besar.

Jangan lupa untuk memeriksa status pengajuan secara berkala melalui aplikasi atau situs resmi Kemensos.

DISCLAIMER: Bansos PKH diberikan kepada masyarakat tidak mampu yang terdaftar dalam Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) serta memenuhi kriteria sesuai syarat dari Kementerian Sosial (Kemensos). (*)


Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari. 

Berita Terkait

News Update