Brave Browser: Browser ini dirancang khusus untuk mengurangi iklan dan pelacakan, termasuk iklan video otomatis.
Opera: Selain memiliki mode hemat data, Opera juga memiliki pemblokir iklan built-in yang dapat mengurangi gangguan iklan.
7. Memperbarui Aplikasi Secara Berkala
Terkadang, iklan video otomatis muncul karena aplikasi atau browser yang digunakan tidak terupdate.
Pastikan kamu selalu mengupdate aplikasi dan browser ke versi terbaru, karena pengembang biasanya mengoptimalkan aplikasi dan memperbaiki masalah terkait iklan di setiap pembaruan.
Itulah cara menghilangkan iklan video otomatis ya ng bisa menyedot atau menguras kuota internet di HP. (*)
Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.