Kapan Bantuan Sosial PKH-BPNT Cair? Ini Rentang Waktu Pencairan Dana Bansos Setelah SP2D Diterbitkan

Kamis 28 Nov 2024, 04:47 WIB
Ilustrasi saldo dana Bansos PKH-BPNT yang dicairkan kepada para penerima manfaat. (Fani Ferdiansyah/Poskota.co.id)

Ilustrasi saldo dana Bansos PKH-BPNT yang dicairkan kepada para penerima manfaat. (Fani Ferdiansyah/Poskota.co.id)

Menurut aturan dari Kementerian Keuangan, setelah SP2D diterbitkan, bank harus segera memproses pencairan dana. 

Dalam beberapa kasus di media sosial, KPM sudah melaporkan bahwa mereka menerima dana bantuan setelah SP2D diterbitkan. 

Oleh karena itu, jika masyarakat melihat status bantuan sudah mencapai tahap SPM, pencairan dana kemungkinan besar akan segera menyusul.

Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari. 

Berita Terkait

News Update