Dana Bansos Rp400.000 dari Subsidi BPNT Bisa Segera Diambil via Rekening KKS, Cek Statusnya Sekarang!

Rabu 27 Nov 2024, 13:38 WIB
Dana bansos BPNT Rp400.000 tahap 6 2024 bisa segera diambil melalui rekening KKS KPM. (Pinterest)

Dana bansos BPNT Rp400.000 tahap 6 2024 bisa segera diambil melalui rekening KKS KPM. (Pinterest)

POSKOTA.CO.ID - Kabar bahagia bagi Keluarga Penerima Manfaat (KPM) Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) tahap enam 2024 dana bansos Rp400.000 bisa segera diambil melalui Rekening Kartu Keluarga Sejahtera (KKS).

Proses penyaluran BPNT saat ini sudah berlangsung pada tahap keenam 2024.

Hanya KPM yang masuk Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) sesuai dengan persyaratan penerima BPNT 2024.

Syarat Penerima BPNT 2024

Berikut syarat penerima BPNT 2024:

1. WNI

Penerima BPNT harus merupakan Warga Negara Indonesia (WNI) yang memiliki identitas resmi seperti Kartu Tanda Penduduk (KTP).

2. Tercatat dalam DTKS

Penerima bantuan harus tercatat dalam DTKS yang dikelola oleh Kementerian Sosial. Data ini digunakan sebagai acuan untuk menentukan siapa saja yang berhak menerima bantuan sosial dari pemerintah.

3. Kategori Keluarga Tidak Mampu

Calon penerima harus tergolong dalam kategori keluarga miskin atau rentan miskin sesuai dengan standar yang telah ditetapkan oleh pemerintah.

4. Penghasilan Rendah

Berita Terkait

News Update