Aplikasi Cek Bansos yang disediakan oleh pemerintah mempermudah anda untuk memeriksa status penerimaan bantuan sosial. Ikuti langkah-langkah berikut untuk mengecek status:
- Unduh dan Instal Aplikasi Cek Bansos melalui Google Play Store atau App Store.
- Buka aplikasi dan masukkan data yang diperlukan seperti Nama Lengkap, Nomor Induk Kependudukan (NIK), atau Nomor Kartu Keluarga (KK).
- Pilih jenis bantuan yang anda cek (dalam hal ini BPNT).
- Aplikasi akan menampilkan status apakah anda terdaftar sebagai penerima BPNT dan informasi mengenai jadwal serta lokasi pengambilan bantuan.
2. Melalui Website Resmi Kemensos
Selain aplikasi, anda juga bisa mengecek status penerimaan melalui website resmi Kementerian Sosial. Ikuti langkah-langkah berikut:
- Kunjungi website resmi Kemensos (https://cekbansos.kemensos.go.id).
- Masukkan NIK atau Nomor Kartu Keluarga.
- Pilih jenis bantuan yang ingin anda cek.
- Klik Cari Data, dan informasi terkait status penerimaan BPNT akan muncul.
Dengan cara yang mudah dan cepat, pastikan anda cek status penerimaan bansos anda melalui aplikasi, atau website. Segera manfaatkan bantuan ini untuk memenuhi kebutuhan dasar anda.
Selain itu, anda bisa temukan berita dan informasi menarik lainnya di Google News. Lalu, ikuti channel WhatsApp Poskota agar tidak ketinggalan updatean berita di setiap harinya.
Diantaranya adalah mengenai berita kriminal, nasional, tekno, lifestyle, dan hiburan. Banyak informasi terbaru, terupdate, terhangat, dan terpercaya di channel Poskota.
Disclaimer: POSKOTA beritahu anda bahwa dana bansos Rp400.000 BPNT penyaluran tahap akhir 2024. Segera cek status lengakpnya di sini. Selamat mencoba, semoga berhasil