Penyebab Layar Hp Bergaris dan Cara Memperbaikinya, Cek di Sini

Selasa 26 Nov 2024, 12:06 WIB
Penyebab layar Hp bergaris dan cara atasinya. (Pinterest)

Penyebab layar Hp bergaris dan cara atasinya. (Pinterest)

Jika HP kemasukan air dan dicoba dinyalakan, tindakan itu dapat menyebabkan hubungan arus pendek pada komponen penting, yang akhirnya bisa berpotensi menyebabkan munculnya garis vertikal dan horizontal pada layar HP.

4. Gangguan perangkat lunak

Selain disebabkan karena kerusakan pada komponen layar, masalah layar HP bergaris tak menutup kemungkinan disebabkan juga karena terdapat gangguan atau bug pada sistem perangkat lunak.

Setelah mengetahui penyebabnya kamu bisa melakukan langkah perbaikan. 

Cara memperbaiki layar HP bergaris 

1. Bersihkan permukaan layar HP

Cara yang pertama adalah pengguna bisa mencoba membersihkan layar HP dari kotoran yang menempel dengan mengusapnya menggunakan kain berbahan lembut. 

2. Bersihkan HP dari air

Jika kemasukkan air, pengguna dapat membersihkan HP dengan mengeringkannya menggunakan kain berbahan lembut. 

3. Tekan permukaan layar HP

Cara mengatasi layar HP bergaris yang ketiga adalah pengguna bisa menekan permukaan layar HP secara berulang dengan lembut.

4. Restart HP

Cara mengatasi layar HP bergaris sendiri yang bisa dilakukan pengguna adalah dengan restart HP.

Berita Terkait

News Update