POSKOTA.CO.ID - Dari mengisi berbagai pertanyaan mudah di daftar aplikasi ini, Anda mampu klaim uang gratis mencapai Rp100.000. Bakalan langsung cair ke dompet elektronik.
Menjawab pertanyaan-pertanyaan yang bisa mendapatkan uang berasal dari aplikasi mengisi survei online berbayar.
Kenapa bisa disebut gratis? Hal ini karena tidak mengeluarkan sepersen pun, mulai dari download aplikasi sampai mencairkan uangnya ke dompet elektronik.
Aplikasi-aplikasi yang direkomendasikan di sini terbukti membayar kepada penggunanya tanpa perlu deposit.
Dengan begitu, Anda bisa mendapatkan penghasilan tambahan dari menjawab pertanyaan sederhana dari aplikasi-aplikasi survei ini.
Kegiatan ini sangat cocok untuk siapa saja, baik untuk pelajar, mahasiswa, pekerja hingga ibu rumah tangga. Siapapun yang memiliki waktu luang bisa mengerjakannya.
Klaim Uang Gratis dari Aplikasi Menjawab Survei
1. Google Opinion Rewards
Menghasilkan uang dari Google bukanlah impian lagi, Anda bisa berpartisipasi dengan cara mengerjakan survei sesuai preferensi.
2. Jakpat
Terbukti memberikan uang kepada penggunanya yang dikirimkan melalui GoPay, pulsa, dan lain-lain dengan mengerjakan survei.
3. The Panel Station
Meskipun tak bisa dicairkan secara langsung melalui dompet digital DANA, harus lewat PayPal, tapi aplikasi pengerjaan survei ini cocok untuk dicoba.
4. Lifepoints
Satu survei memiliki poin yang cukup banyak sehingga penukarannya menjadi uang jadi lebih cepat. Survei-survei yang disediakan juga mudah.
5. Freecash
Di sini menariknya, kamu tidak perlu repot-repot mengundang teman untuk mendapatkan saldo DANA gratis. Uji saja suatu aplikasi, mengerjakan survei, dan bermain game.
6. Poll Pay
Imbalan akan didapatkan jika Anda mengerjakan semua survei serta tugas kecil lainnya yang berbeda-beda tema maupun jumlah koin.
7. Toluna
Kerjakan survei yang selalu tersedia di dalam aplikasi tersebut. Menariknya, di sini sudah tersedia metode penukaran via DANA, OVO, dan GoPay, jadi tak perlu lagi perantara lewat PayPal.
Segera dapatkan uangnya dengan langsung saja download di Google Play Store atau App Store sesuai dengan jenis hp masing-masing.
DISCLAIMER: Poskota hanya memberikan rekomendasi serta saran untuk bisa mendapatkan uang tambahan, jadi tidak menjamin keberhasilan Anda dalam mendapatkannya karena sesuai dengan aturan yang berlaku dan kemampuan masing-masing.
Demikian penjelasan dari klaim uang gratis Rp100.000 dari aplikasi mengisi pertanyaan mudah ini dan langsung cair ke dompet elektronik. Semoga bermanfaat.
Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.