Untuk mendapatkannya, kamu harus bisa menyelesaikan setiap aktivitas yang diberikan oleh aplikasi Cashpop ini.
Pengguna diharuskan untuk melakukan aktivitas harian, seperti bermain game, chatting, hingga browsing.
Poin yang didapatkan tersebut selanjutnya, bisa dikonversi menjadi saldo e-wallet, pulsa, ataupun voucher belanja.
Dengan penggunaan yang konsisten, pengguna berkesempatan akan mendapatkan penghasilkan Rp5.000 per harinya.
2. BuzzBreak
Untuk bisa mendapatkan rewar berupa koin dari aplikasi ini, pengguna harus membaca berita, menonton video, atau mengundang teman.
Poin yang didapatkan dari aktivitas tersebut, selanjutnya bisa ditukar menjadi uang melalui PayPal atau dompet digital lokal.
Aplikasi ini cocok bagi para pengguna yang doyan membaca berita dan ingin mendapatkan penghasilan tambahan dengan mudah.
3. Snack Video
Aplikasi ini tampaknya cukup familiar, bagi pengguna yang selalu mencari penghasilan tambahan dari internet.
Ini merupakan platform berbagi video pendek yang tidak hanya menghibur, tetapi juga memberikan penghasilan.
Poin yang berhasil dikumpulkan, selanjutnya bisa pengguna tukarkan menjadi uang tunai atau saldo dompet digital seperti DANA dan OVO.