Ini Rincian Insentif Dana Kartu Prakerja, Kesempatan untuk Pencari Kerja dan Pelaku UMKM

Senin 25 Nov 2024, 13:49 WIB
Ini rincian dana insentif yang didapatkan peserta Prakerja. (Poskota/Nur Rumsari)

Ini rincian dana insentif yang didapatkan peserta Prakerja. (Poskota/Nur Rumsari)

1. Verifikasi akun e-wallet seperti DANA, OVO, atau LinkAja, atau gunakan rekening bank.

2. Selesaikan berbagai aktifitas yang harus dilakukan seperti menyelesaikan pelatihan dan mengisi survei.

3. Masuk ke akun Kartu Prakerja, lalu lihat status pencairan dana di dashboard.

4. Jika insentif sudah dijadwalkan cair, dana akan langsung masuk ke rekening atau dompet elektronik Anda.

Tips Klaim Insentif Prakerja

- Selesaikan pelatihan tepat waktu, pelatihan harus selesai sesuai jadwal agar insentif dapat diproses.

- Pastikan data akurat, nomor rekening atau akun e-wallet harus sesuai dengan data yang didaftarkan.

- Ikuti zurvei evaluasi, jangan lewatkan survei untuk mendapatkan tambahan insentif.

Pastikan Anda memanfaatkan insentif ini dengan baik dan ikuti setiap tahapan program agar semua manfaat dapat diperoleh maksimal.

Disclaimer: Ikuti instagram Prakerja untuk mendapat informasi valid mengenai Kartu Prakerja termasuk pembukaan gelombang baru.

Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.

Berita Terkait

News Update