Tips Atasi Layar LCD HP Error, Simak Langkahnya agar Terhindar dari Kerusakan Serius

Minggu 24 Nov 2024, 11:21 WIB
Ilustrasi. Berikut adalah beberapa tips untuk mengatasi layar LCD HP error. (Freepik)

Ilustrasi. Berikut adalah beberapa tips untuk mengatasi layar LCD HP error. (Freepik)

POSKOTA.CO.ID - Layar LCD HP error mungkin akan sanagt mengganggu.

Bahkan aktibvitas pengguna HP tersebut akan terkendala.

Sehingga, penting untuk mengatasi layar LCD tersebut sebelum terjadi kerusakan yang lebih serius.

Berikut adalah beberapa tips untuk mengatasi layar LCD HP error, lengkap dengan informasi dan langkah-langkah yang bisa Anda coba.

Tips Atasi Layar LCD HP Error

1. Cek Kondisi Layar Fisik

Sebelum mencoba perbaikan lebih lanjut, pastikan untuk memeriksa kondisi fisik layar. 

Beberapa masalah pada layar HP disebabkan oleh kerusakan fisik seperti retak atau pecah.

Langkah-langkah:

Periksa apakah layar retak atau pecah. Jika layar hanya memiliki sedikit goresan, Anda mungkin bisa mengabaikannya. 

Namun, jika ada retakan atau pecahan, Anda perlu mengganti layar LCD.

Periksa kabel dan konektor. Terkadang, kabel fleksibel yang menghubungkan layar dengan motherboard bisa longgar atau rusak. 

Berita Terkait

News Update