Waspadai HP Anda dari Pinjol Gak Jelas, Ikuti Cara Ini untuk Mengamankan

Sabtu 23 Nov 2024, 16:44 WIB
Ilustrasi cara mengamankan HP dari pinjol. (Foto/Pixabay)

Ilustrasi cara mengamankan HP dari pinjol. (Foto/Pixabay)

Cara kedua yaitu dengan mengontak langsung nomor call center aplikasi pinjol yang bersangkutan. Minta call center itu untuk segera menghapus akun Anda.

Pastikan terlebih dulu bahwa kewajiban Anda kepada pihak pinjol telah diselesaikan.

3. Mengontak OJK

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) adalah lembaga pemerintah yang berwenang mengawasi sekaligus memblokir aplikasi pinjol ilegal.

Jadi, Anda cukup mengontak pihak OJK untuk mengirimkan laporan terkait aplikasi pinjol yang mengganggu hidup Anda.

Setelah itu OJK akan bekerja untuk memastikan apakah pinjol tersebut legal atau ilegal. Bila benar ilegal, maka OJK akan memblokirnya.

4. Ganti Nomor

Cara terakhir adalah mengganti nomor HP Anda. Ya, ini adalah cara pamungkas jika tiga cara di atas tidak berhasil.

Bila Anda sudah terlanjur menggunakan pinjol ilegal, maka disarankan untuk menggunakan cara keempat ini. Karena pinjol yang gak jelas itu berpotensi merugikan Anda melalui tindakan phising terhadap data-data penting Anda.

Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.

Berita Terkait

Cara Cek NIK KTP Anda Apakah Dipakai Pinjol

Senin 25 Nov 2024, 15:17 WIB
undefined

News Update