POSKOTA, CO.ID- Cara mudah atasi apabila sinyal HP anda sering hilang secara tiba-tiba. Simak di sini sekarang sampai akhir.
Sinyal HP merupakan hal yang paling penting untuk melakukan berbagai macam browsing di perangkat anda.
Apalagi, salah satu lancarnya komunikasi yaitu apabila sinyal pada HP anda berjalan dengan lancar tanpa hambatan.
Dikutip dari situs resmi carisinyal.com, menjelaskan bahwa penyebab hilangnya sinyal secara tiba-tiba di HP ini bisa dari faktor luar maupun dari dalam HP sendiri.
Salah satu penyebab utama sinyal hilang di HP, yaitu HP anda berada di luar jangkauan area sinyal. Walau terlihat sepele, posisi atau lokasi sangat berpengaruh.
Beberapa Penyebab Sinyal Hilang
- HP di luar area sinyal
- Kondisi cuaca
- Perbaikan jaringan
- Kerusakan pada HP
Sinyal hilang sebenarnya sudah sering terjadi di Indonesia. Meski demikian, jika anda dalam kondisi darurat dan butuh koneksi internet, anda tidak perlu panik.
Cara Mengatasi Sinyal HP Hilang
1. Cek Kartu SIM
Pertama anda harus cek kartu SIM. Ada kemungkinan kartu SIM anda terlepas atau bergeser dari tempatnya.
2. Gunakan Mode Pesawat
Anda juga bisa mengaktifkan mode pesawat di HP anda. Kemudian, anda nonaktifkan kembali untuk menormalkan sinyal HP.
3. Restart HP