Berikut adalah nominal saldo bansos yang akan disalurkan ke rekening SimPel para siswa terdaftar:
- Sekolah Dasar (SD): Rp450.000 per Tahap/Termin
- Sekolah Menengah Pertama (SMP): Rp750.000 per Tahap/Termin
- Sekolah Menengah Atas/Kejuruan (SMA/K) Rp1.800.000 per Tahap/Termin.
"Penyaluran khusus di Provinsi Aceh akan disalurkan oleh bank penyalur Bank Syariah Indonesia." Tambah Gue Rahman.
Pengecekan secara berkala ini dapat dilakukan di situs resmi pip.kemdikbud.go.id. atau juga di ATM SimPel, lakukan cara-cara berikut ini untuk melakukan pengecekan dana bansos PIP termin 3.
Cara Cek Penerima Bansos PIP
Ikuti cara ini untuk melakukan pengecekan status penerima bantuan sosial PIP:
- Kunjungi situs pip.kemdikbud.go.id
- Masukkan NISN
- Masukan NIK KTP
- Jawab perhitungan pada kolom pertanyaannya
- Selesai.
Pastikan NISN peserta didik terdaftar untuk mendapatkan bantuan subsidi PIP termin 3 tahun 2024.
Siswa penerima bantuan saldo bansos PIP juga diharapkan untuk melakukan pengecekan secara berkala dengan di ATM SimPel.
Segera ikuti cara-cara di bawah ini untuk mengecek penyaluran saldo bansos PIP termin 3 tahun 2024 dengan mudah.
Cara Cek Saldo Bansos PIP
Ikuti beberapa cara untuk melakukan pengecekan saldo bansos PIP termin 3 di ATM SimPel dengan mudah sebagai berikut:
- Kunjungi ATM SimPel
- Masukkan Kartu ATM
- Masukkan Nomor PIN ATM
- Pilih 'Lainnya'
- Pilih 'Informasi Saldo'
- Selesai.
Saldo bansos PIP akan ditampilkan apabila Anda melakukan pengecekan dengan cara di atas.
Selain melalui ATM KKS, Anda juga bisa melakukan pengecekannya melalui aplikasi m-Banking SimPel.
Cara Cek Saldo Dana PIP melalui m-Banking SimPel
Ikuti beberapa langkah ini untuk mengecek dana bansos PIP melalui m-Banking SimPel:
- Buka Aplikasi m-Banking
- Masukkan Username
- Masukkan Password
- Klik 'Masuk'
- Pilih 'Nomor Rekening'
Nominal dana bansos yang dimiliki akan ditampilkan setelah melakukan tahap-tahap di atas.