Jika ada aplikasi yang memiliki izin mikrofon sepanjang waktu, hal ini bisa berbahaya karena aplikasi tersebut dapat mendengarkan percakapan Anda kapan saja.
Periksa dan pastikan hanya aplikasi yang memang memerlukan mikrofon yang memiliki izin tersebut.
7. Akses Lokasi
Sama halnya dengan lokasi, pastikan aplikasi yang tidak jelas tidak memiliki izin untuk melacak posisi Anda secara terus-menerus.
Kalau Anda menemukan aplikasi dengan izin lokasi sepanjang waktu, Anda harus hati-hati karena bisa saja lokasi Anda dilacak secara terus-menerus.
Demikian cara mengetahui apakah kamera HP Anda disadap atau tidak, berikut tindakan untuk mengatasinya.
Semoga tutorial ini bermanfaat dan membantu Anda menjaga keamanan dan privasi ponsel Anda.
Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan pastikan Anda mengikuti kanal WhatsApp Poskota agar tidak ketinggalan update terbaru setiap hari.