Farhat Abbas Ungkap Kronologi Didatangi Denny Sumargo: Dia Takut Juga Gua Pukul

Senin 18 Nov 2024, 09:34 WIB
Farhat Abbas ceritakan kronologi kedatangan Denny Sumargo ke rumahnya.(Instagram/@sumargodenny)

Farhat Abbas ceritakan kronologi kedatangan Denny Sumargo ke rumahnya.(Instagram/@sumargodenny)

Soal kedatangan ayah satu anak itu, pengacara Agus Salim itu pun mengatakan jika mengganggu kenyamanan seseorang.

Namun, Deddy menimpal jika kedatangan Densu justru telah mendapatkan izin langsung dari Farhat Abbas dengan mengirimkan lokasi rumahnya.

Tetap berkelit, Farhat Abbas mengatakan jika ia hanya mengirimkan shareloc membuktikan bahwa tidak merasa takut dengan Pebasket Sombong tersebut.

"Ya gue enggak penakut, makanya shareloc," ucapnya.

Sebagai informasi, awal mula keduanya berseteru yakni soal uang donasi Agus Salim dan Pratiwi Noviyanthi yang pada saat itu Farhat membawa nama Densu seolah berada di pihak Agus.

Namun, Densu merasa tak berpihak ke siapapun, ia pun menuliskan tanggapannya di kolom komentar dengan sebutan 'Ta*'. Hal itulah yang membuat akhirnya Farhat tidak terima.

Akhirnya, pengacara itu menantang aktor tampan tersebut untuk menghajarnya. Alih-alih akan takut, Densu justru menerima tantangan tersebut dengan menghampiri kediamannya.

Cek berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan follow WhatsApp Channel POSKOTA untuk update artikel pilihan dan breaking news setiap hari.

Berita Terkait

News Update