Ini khusus bagi mereka yang berada dalam kategori kemiskinan ekstrem atau berada dalam desil ekonomi terendah.
Bagi Anda yang termasuk dalam KPM BPNT, pastikan data Anda terdaftar dan valid untuk menerima bantuan ini.
Informasi lebih lanjut bisa didapatkan melalui situs cek bansos di website, berikut caranya.
Cek Status Bansos
- Kunjungi situs resmi Kementerian Sosial di cekbansos.kemensos.go.id.
- Isi data wilayah sesuai dengan KTP Anda, mulai dari provinsi, kabupaten/kota, kecamatan, hingga desa/kelurahan.
- Masukkan nama lengkap sesuai yang tercantum di KTP.
- Lakukan verifikasi dengan mengisi kode captcha yang muncul.
- Klik tombol “Cari Data” untuk memproses hasilnya.
Demikian informasi soal tiga bantuan sosial untuk KPM BPNT. Alokasi bantuan tambahan ini diharapkan mampu membantu masyarakat di penghujung tahun 2024.
Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.