Dari Jawa Timur, Lansia Ini Datang Sendirian ke Posko Lapor Mas Wapres Mengadu soal Hutang Bank

Kamis 14 Nov 2024, 13:28 WIB
Warsiyem, wanita lansia berusia 70 tahun asal Jawa Timur yang mendatangi posko Lapor Mas Wapres di Istana Wakil Presiden, Jakarta, Kamis, 14 November 2024. (Poskota/Pandi)

Warsiyem, wanita lansia berusia 70 tahun asal Jawa Timur yang mendatangi posko Lapor Mas Wapres di Istana Wakil Presiden, Jakarta, Kamis, 14 November 2024. (Poskota/Pandi)

"Satpamnya waktu itu bilang gak boleh digelar. Nah oke saya ikutin terus saya pegang jualan saya begini aja. Tapi kenapa yang lain boleh gelar? Saya tanya ke pedagangnya katanya 'kita di sini udah lama tapi bayar Bu'. Apa-apa bayar," keluhnya.

Karena itu Kurniasari meminta pemerintah untuk bersikap adil dan memberantas oknum yang meresahkan. Sebab menurut dia jika dibiarkan, maka akan menjadi bahaya laten yaitu praktik pungli.

"Saya minta kepada pak Wapres itu dibersihkan. Kalau memang gak bisa berjualan di trotoar semuanya gak boleh, kenapa ada yang bisa ada yang enggak bisa," tandasnya.

Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.

News Update